Selasa, 25 Mei 2010

Stasiun terakhir

Setiap malam yg terlewati adalah malam yg tak pernah kembali,
Setiap hari yg terlewati adalah hari yg tidak pernah terulangi.
Setiap jalan yg terlalui adalah jalan jalan tidak pernah terinjak lagi.
Setiap orang yg ditemui adalah orang yg tidak akan terlihat lagi.
Semua berjalan cepat seperti melhat tiang2 listrik yg berlari ketika kita sedang berada di atas kereta api.
Kereta api cahaya yg sedang berjalan menuju suatu titik abadi yg tidak pernah kembali.
Ketika tiba di setasiun terakhir, pintu kereta api terbuka.
Disambut oleh mahluk yg bercahaya.
Ia menggamit tangan kita seraya memperlihatkan semua rekaman perjalanan.
Sekarang.... rekaman apakah yg kita inginkan yg bisa diperlihatkan. ?

Salam Stoning Diamond 165
AGA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar